Sedangkan di luar, ada lima ruas jalan tersebut terus diupayakan untuk bersinergi bersama Kementerian.
"Karena, tamu-tamu kita tidak hanya menginap di Mandalika, namun ada yang di Senggigi, sehingga kita minta penerangan dan lampu jalan," ujarnya.
Baca Juga:
Netanyahu Resmi Jadi Buronan Setelah ICC Keluarkan Surat Perintah Penangkapan
Selain itu, untuk jalan bypass termasuk 3 bundaran tersebut, bundaran Nurul Bilad, Bizam dan Sunggung sudah mulai dikerjakan, termasuk rumah-rumah dengan anggaran totalnya sekitar Rp 89 miliar.
"Termasuk koridor jalannya, ruas jalan dan bukit -bukit akan dipercantik semua," katanya. [rda]